Tas Brompton
Kategori tas brompton adalah produk – produk tas sepeda EIBAG yang bisa dipasang pada sepeda brompton. Ada tas handlebar, tas sadel, tas front block, tas frame, dll.
-
Tas Handlebar EIBAG 1555
Tas sepeda lipat yang dipasang pada handlebar atau stang sepeda. Kode produk EIBAG 1555. Tersedia warna abu salur, hitam dan merah. Muat botol air minum, netbook, pakaian, hp, dompet, charger, power bank, dan lain lain. Paket penjualan sudah termasuk cover bag.
Rp 165.000 -
Front Bag EIBAG F1 FOLDING ONE
Tas front block sepeda brompton kode EIBAG F1. Bracket sudah terpasang di badan belakang tas. Paket penjualan termasuk 1 tali selempang dan 1 cover bag.
Rp 300.000 -
Front Bag EIBAG MINI FRONTO
Tas Brompton produk EIBAG – MINI FRONTO. Dipasang pada bagian front block tas Brompton (Note : Bracket sudah terpasang pada bagian belakang tas). Tinggal dicantolin aja ke front block nya. Paket penjualan termasuk cover bag dan tali selempang. Produk ini biasa disebut sebagai tas front block.
Rp 250.000 -
Tas Kamera Handlebar EIBAG 1550
Tas handlebar sepeda lipat Brompton, Dahon, Fnhon produk EIBAG Bandung. Muat kamera mirrorless, HP, dompet.
Rp 200.000 -
Tas Sepeda Touring EIBAG 1534
Tas sadel sepeda EIBAG terbaru kode 1534. Dipasang di bagian bawah sadel sepeda. Bisa untuk membawa berbagai bagai macam barang. Dipasang pada bagian bawah sadel sepeda dengan mengunakan 4 buah tali webbing. Bahan dalamnya menggunakan jenis nylon warna hitam. Kemudian bagian alasnya dilapisi juga dengan bahan fiber yang keras.
Rp 175.000 -
Tas Sepeda Touring EIBAG 1512
Tas sepeda sadel EIBAG 1512. Ukuran sedang, cocok untuk touring. Bahan luar cordura. Bagian dalam full lapis. Paket penjualan sudah termasuk cover bag. Tersedia beberapa pilihan warna.
DIMENSI :
- panjang 40 cm dalam keadaan tertutup
- tinggi 13 cm
- lebar 11 cm mengecil 8 cm
Rp 145.000Tas Sepeda Touring EIBAG 1512
Rp 145.000 -
Tas Sepeda Lipat Untuk Brompton, Dahon, Fnhon, DLL – EIBAG 1537
Tas sepeda saddle bag eibag 1537Dimensi : panjang 9 cm Lebar 7-9 cm Tinggi 21 cmBisa digunakan untuk menyimpan tool ( kunci-kunci sepeda), ban dalam cadangan, tambal ban sepeda botol air minum 600 miliTas ini sudah dilengkapi raincover tas dalam paket penjualannyaRp 125.000